SISTEM PERBAIKAN NILAI TAHANAN PENTANAHAN KAKI MENARA SALURAN UDARA TEGANGAN TINGGI 150 KV KENTUNGAN-MEDARI

Authors

  • Muhammad Sifak Widodo
  • Muhammad Suyanto
  • Gatot Santoso

Keywords:

Resistansi tanah, Nilai pentanahan, Elektroda

Abstract

 Penelitian ini dilakuakan untuk memperoleh informasi tentang perbaikan nilai sistem pentanahan pada kaki menara saluran tegangan tinggi 150 KV Kentungan-Medari sebanyak 27 menara. Sistem pentanahan yang baik jika terjadi arus gangguan dapat langsung mengalir ketanah bukan ke sistem atau ke peralatan-peralatan listrik dan makhluk hidup yang ada di sekitar gangguan, nilai tahanan yang baik kurang dari 5-10 Ω.

Alat yang digunakan pada saat pengukuran nilai tahanan pentanahan murni dengan Kyoritsu Digital Earth Teste, dengan metode tiga titik. Usaha yang dilakukan PT.PLN (persero) untuk menurunkan tahanan adalah melakukan perawatan rutin pentanahan, Pengukuran menara (SUTT) 150 KV transmisi Gardu Induk (GI) Kentungan-Medari.

 Untuk memperoleh tahanan kurang 5-10 Ω peneliti melakukan perhitungan dan perbaikan  menara 72 tanah ladang resistans jenis tanah ( ) (100 Ω/m) pengukuran 118 Ω, perhitungan 19,98 Ω, dengan menambah 4 batang elektroda dengan jarak ( ) tiap elektroda 5 m, dan kedalaman (L) 6 m, jari-jari batang elektroda (r) 0,01905 m, didapatkan hasil perhitungan nilai tahanan pentanahan yang sangat baik 5,37 Ω, sangat memenuhi syarat nilai tahanan pentanahan, yaitu 5-10 Ω untuk batasan nilai tahanan pentanahan Saluran Udara Tegangan Tinggi (SUTT) 150 KV. Dari perhitungan yang dilakukan diharapkan mampu mereduksi nilai tahanan pentanahan murni.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Saputro, Nurcahyo Hajar. 2016. Analisis Pentanahan Kaki Menara Transmisi 150 KV Rembang-Blora Bertahanan Tinggi dan Usaha Menurunkannya. Fakultas Teknik Universitas Negeri Muhammadiyah: Surakarta, diakses pada tanggal 6 Juli 2017.
Noviyanto, P. 2016. Analisa Sistem Pentanahan (Grounding) Pada SUTT/SUTET di Gardu Induk 150 KV Klaten, Kerja Praktek II. Yogyakarta. Fakultas Teknik Elektro Institut Sains & Teknologi AKPRIND: Yogyakarta
PT.PLN (Persero). 2010. Buku Petunjuk Batasan Operasi dan Pemeliharaan Peralatan Penyaluran Tenaga Listrik Saluran Tegangan Tinggi (SUTT/ SUTET)(No.Dokumen:10-22/HALUR -PTS/2009). SK Direksi No.114.Dir/ 2010: Jakarta.
PUIL. 2000. Lembaga Ilmu Pengetahuan Indonesia. Jakarta
Suyanto, Muhammad. 2007. Analisis Perbaikan Sistem Pentanahan Pada Kaki Menara Saluran Transmisi Tegangan Tinggi 150 KV Bantul-Semanu Yogyakarta. Vol 12 No. 1. Agustus 2007. ISSN : 14-5829. Jurnal Teknologi Academia ISTA, diakses pada tanggal 1 Agustus 2017.
Wijdan. 2016. Macam-macam Gambar Pentanahan. http://www.kelistrikan ku.com/2016/05/elektrodapentanaha n.html, diakses pada tanggal 6 Juni 2017.
Wojtas, S. 2008. Earting Measurements for Power Line Towers. Gdan ́sk University of Technology.https://ww w.google.co.id/search?q=Wojtas%2C+S.+ 2 0 08.+ Earting+ Measure ments+for+Power+Line+Towers.+Gdan+%CC%81sk+University+of+Technology.&oq, diakses pada tanggal 6 Agustus 2017

Downloads

Published

2019-10-15

How to Cite

Widodo, M. S., Suyanto, M., & Santoso, G. (2019). SISTEM PERBAIKAN NILAI TAHANAN PENTANAHAN KAKI MENARA SALURAN UDARA TEGANGAN TINGGI 150 KV KENTUNGAN-MEDARI. Jurnal Elektrikal, 5(1), 72–80. Retrieved from https://ejournal.akprind.ac.id/index.php/elektrikal/article/view/2576

Most read articles by the same author(s)

1 2 3 4 5 > >>