SISTEM PENGENDALIAN MOTOR INDUKSI 3 FASE BERBASIS PROGRAMMABLE LOGIC CONTROL & VARIABEL SPEED DRIVE BERPENAMPIL HUMAN MACHINE INTERFACE

Authors

  • Beny Firman Jurusan Teknik Elektro, Fakultas Teknologi Industri, Institut Sains & Teknologi AKPRIND Yogyakarta
  • wiwik handajadi Jurusan Teknik Elektro, Fakultas Teknologi Industri, Institut Sains & Teknologi AKPRIND Yogyakarta
  • Syarif Maulana Jurusan Teknik Elektro, Fakultas Teknologi Industri, Institut Sains & Teknologi AKPRIND Yogyakarta

Keywords:

PLC, HMI, VSD, Kendali, Kongigurasi, Kontrol

Abstract

INTISARI

Pengunaan kontaktor dan push button pada sistem kendali akan memerlupakan sedikit tempat untuk pemasanganya. Hal ini akan menjadikan sistem tersebut menjadi lebih rumit. Untuk mengatasi permasalahn tersebut digunakanlah Programmable Logic Control sebagai sistem yang telah teruji. Oleh karena itu dilakukanlah penelitian dengan mengunakan PLC sebagai sistem kontrol. PLC sudah menjadi hal yang umum untuk ranah Industri, sebagai sistem yang dapat terprogram dengan bahasa Ladder untuk mengantikan banyak kontaktor atau relay. Penelitian ini juga dilengkapi dengan user interface dengan mengunakan Human Machine Interface (HMI). Karena pada penelitian ini pengunaan push button dan lampu indikator yang cukup banyak, maka perlu dibuatkanlah desaian HMI sebagi user interface untuk mengantikan fungsi push button dan juga lampu indikator.  Tidak hanya itu penelitian ini juga mengunakan Variabel Speed Drive (VSD), sebagai  pengontrol kecepatan putar motor. Motor disini dapat difungsikan sebagai reverse atau forward, dan bahkan mengatur kecepatan motor dengan 4 level kecepatan dari nilai minimum 10 Hz sampai 60 Hz. Dengan menghubungkan ketiga part tersebut mengunakan koneksi konfigurasi PLC pada software yang digunakan. Dari penelitian tersebut menghasilkan Sistem Pengendalian Motor Induksi 3 Fase Berbasis Programmable Logic Control & Variabel Speed Drive Berpenampil Human Machine Interface.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Priyambudi, A., Firman, B. and Kristiyana, S., 2017. Kendali Kecepatan Motor Pada Robot Dengan Empat Roda Omni Menggunakan Metode Pid. Jurnal Teknologi Technoscientia, pp.209-217.

Risfan, A., Priyambodo, S. and Firman, B., 2018. PENGENDALIAN MOTOR DC SEBAGAI PENGGERAK KONVEYOR BARANG MENGGUNAKAN PLC MODICON M221 TMCE24R & HMI MAGELIS GXU3512. Jurnal Elektrikal, 5(1), pp.26-36.

Priswanto, P., Herdantyo, T., Nugroho, D.T., Ramadhani, Y. and Mubyarto, A., 2018. Desain Dan Simulasi Sistem Hmi (Human Machine Interface) Berbasis Citect Scada Pada Konveyor Proses Di Industri. In Prosiding Seminar Nasional & Internasional (Vol. 1, No. 1).

Fauzan, S.H., PENGGUNAAN PLC PADA SISTEM PENGENDALI KECEPATAN MOTOR LISTRIK DENGAN VSD.

Downloads

Published

2021-12-15

How to Cite

Firman, B., handajadi, wiwik, & Maulana, S. . (2021). SISTEM PENGENDALIAN MOTOR INDUKSI 3 FASE BERBASIS PROGRAMMABLE LOGIC CONTROL & VARIABEL SPEED DRIVE BERPENAMPIL HUMAN MACHINE INTERFACE. Jurnal Elektrikal, 8(No. 2), 37–44. Retrieved from https://ejournal.akprind.ac.id/index.php/elektrikal/article/view/3799

Most read articles by the same author(s)

1 2 3 > >>