Potensi Pasir Besi Pada Material Gunung Merapi di Sungai Krasak

Authors

  • Subhan Arif Teknik Geologi-FTM, Institut Sains & Teknologi AKPRIND, Jl. Kalisahak No. 28 Yogyakarta 55222
  • Ahmad Refai Teknik Geologi-FTM, Institut Sains & Teknologi AKPRIND, Jl. Kalisahak No. 28 Yogyakarta 55222

Keywords:

pasir besi, sungai Krasak, Merapi

Abstract

Pasir besi sangat dibutuhkan dalam industri akhir-akhir ini. Penelitian pada sungai-sungai yang memiliki hulu di Gunung Merapi masih belum banyak dilakukan. Penelitian ini bertujuan untuk melakukan identifikasi potensi basir besi yang ada pada Sungai Krasak. Metode yang digunakan adalah dengan metode kuantitatif menggunakan granulometri. Hasil penelitian ini menyatakan semakin kearah hilir, pasir besi yang ada di Sungai Krasak semakin banyak jumlahnya.

References

Jerram, D., dan Petford, Nick ,2011. The Field Description of Igneous Rock Second Editon, A John Weley & Sons, Ltd., Publication, UK, ISBN 978-0-470-02236-8

Kusumosubroto, H., 2013, Aliran Debris dan Lahar: Pembentukan, Pengaliran, Pengendapan dan Pengendaliannya. Yogyakarta, Graha Ilmu.

Mulyaningsih, S., 2006, Geologi Lingkungan di Daerah Lereng Selatan Gunungapi Merapi, Yogyakarta, pada Waktu Sejarah (Historical Time), Disertasi, ITB, tidak dipublikasikan, 385

Mulyaningsih, S. Sanyoto, S. 2012. Geologi gunung api merapi sebagai acuan dalam interpretasi gunung api komposit tersier di daerah gunung gede-imogiri daerah istimewa Yogyakarta. Prosiding Seminar Nasional Aplikasi Sains & Teknologi. Yogyakarta. Periode III (10). B-242. ISSN 1979-911X

Newhall, C. G., Bronto, S., Alloway, B., Banks, N. G., Bahar, I., del Marmol, M. A., Hadisantono, R. D., Holcomb, R. T., McGeehin, J., Miksic, J. N., Rubin, M., Sayudi, S.D., Sukhyar, R., Andreastuti, S. D., Tilling, R. I., Torley, R., Trimble, D. dan Wirakusumah, A. D. (2000), 10,000 years of explosive eruptions of Merapi Volcano, Central Java: archeological and modern implications. J. Volc. And Geothermal Res.,100, 9-50.

Prabowo, H, 2011, Bijih Besi, Jurusan Teknik Pertambangan - Fakultas Teknik, Univesitas Negeri Padang, Sumatera Barat.

Downloads

Published

2021-10-04