PERANCANGAN DAN IMPLEMENTASI SSO (SINGLE SIGN ON) MENGGUNAKAN PROTOKOL OAUTH 2.0

Authors

  • Agus Suhardi
  • Erfanti Fatkhiyah
  • muhammad Sholeh

Keywords:

SSO, , OAuth 2.0, Authorization Server, Spring, Java, Angular 2

Abstract

Aplikasi yang dibangun berbasis web pada umumnya menuntut pengguna aplikasi untuk login sebelum melakukan transaksi, dengan demikian pengguna harus melakukan login secara berulang-ulang untuk dapat melakukan transaksi pada server yang berbeda sehingga hal ini tidak efisien karena harus melakukan hal yang sama. Pada basis data aplikasi juga akan memiliki data yang sama yaitu nama pengguna dan kata sandi pada server yang berbeda, sehingga akan mengakibatkan redudansi data.

Penelitian ini membahas tentang bagaimana memisahkan informasi pengguna dengan data pada server yang berbeda, dengan SSO (Single Sign On) pengguna dapat melakukan sekali login untuk dapat mengakses server yang berbeda. Aplikasi web berbasis SSO  menggunakan protokol OAuth 2.0 dapat memberi Authorization antara server data dan server pengguna, sehingga informasi pengguna tidak terduplikasi baik pada satu server maupun server lainnya.

References

Alphy, B. (2016). Java Crash Course – The Complete Beginner’s Course to Learn Java Programming in 21 Clear-Cut Lessons. CreateSpace Independent Publishing Platform.
Angular. (2017, 8 24). Diambil kembali dari TutorialsPoint: https://www.tutorialspoint.com
Ionita, M. G. (2012). Secure Single Sign-On using CAS and OpenID. Journal of Mobile, 160. Retrieved from http://www.jmeds.eu/
James, S. (2007, 12). Web Single Sign-On Systems. Retrieved from Computer Science & Engineering: https://cse.wustl.edu
JSON. (2017). Diambil kembali dari Introducing JSON: http://www.json.org/
JWT. (2017, 8 24). Diambil kembali dari JWT: https://jwt.io/introduction/
Kridalukmana, R., & Satoto, K. I. (2014). Implementation of Indirect Single Sign-On Approach to Integrate Web-Based Applications. IJCSI International Journal of Computer Science Issues, 21. Diambil kembali dari http://www.ijcsi.org/
MariaDB. (2017, 8 24). Diambil kembali dari MariaDB.org - Supporting continuity and open collaboration: https://mariadb.org/
maven. (2017, 8 24). Diambil kembali dari apache maven project: https://maven.apache.org
nodejs. (2017, 8 24). Diambil kembali dari Node.js: https://nodejs.org/
RESTful. (2017, 8 24). Diambil kembali dari Oracle help center: http://docs.oracle.com
Richer, J., & Sanso, A. (2017). OAuth 2 in Action. Manning Publications.
Subhash, B. K., & S.A., P. K. (2016). Different Framework for Single Sign On (SSO). International Journal of Computer Science and Mobile Computing, 53. Diambil kembali dari www.ijcsmc.com
Totty, B., & Gourley, D. (2002). HTTP: The Definitive Guide. O'Reilly Media.
UML. (2017, 8 24). Diambil kembali dari tutorialsPoint: https://www.tutorialspoint.com
Walls, C. (2014). Spring in Action, 4th Edition. Manning Publications.

Downloads

Published

2018-01-10