LINGKUNGAN PENGENDAPAN SATUAN NAPAL KEREK BERDASARKAN DATA STRATIGRAFI, KARAKTERISTIK LITOLOGI DAN STRUKTUR SEDIMEN DI DAERAH WONOSEGORO DAN SEKITARNYA, KECAMATAN KARANGGEDE, KABUPATEN BOYOLALI PROVINSI JAWA TENGAH

Authors

  • dwi purnamawati Teknik geologi

DOI:

https://doi.org/10.34151/technoscientia.v14i2.3717

Keywords:

lingkungan pengendapan, satuan napal kerek, data stratigrafi, karakteristik litologi, struktur sedimen

Abstract

Secara administrasi daerah penelitian terletak di Daerah Wonosegoro dan sekitarnya, Kecamatan  Karanggede, Kabupaten Boyolali, Provinsi Jawa Tengah dan secara astronomi terletak pada koordinat 07017’30’’ LS–07022’30’’ LS dan 110037’30” BT–110042’30” BT. Tujuan penelitian adalah untuk mengetahui lingkungan pengendapan satuan Napal Kerek. Metode yang digunakan adalah dengan pemetaan geologi permukaan diantaranya tahapan pra lapangan meliputi studi pustaka dan survei tinjau. Tahap penelitian lapangan meliputi pengamatan litologi, geomorfologi, pengukuran penampang stratigrafi. Tahap pengolahan data stratigrafi, karakteristik litologi dan struktur sedimen. Lingkungan pengendapan satuan Napal Kerek diendapkan melalui mekanisme pengendapan arus turbidit (low turbidite current) hingga pengendapan suspensi. Satuan batuan terendapkan pada sedimen kipas bawah laut (submarine fan) tepatnya pada lingkungan kipas bawah (lower fan).



References

Saputra, M., Abdurrokhim & Haryanto, I., 2017, Litofasies, Asosiasi Fasies dan Lingkungan Pengendapan Laut Dalam Bagian Slope–Continental Rise Formasi Halang Pada Sebagian Lintasan Sungai Cilutung dan Cikidang, Daerah Bantarujeg, Majalengka, Jawa Barat, Geoscience Journal, Vol. 1 (1).

Paramita, N., Fatturakhman, L., Maryanto, S., & Rijani, S., 2021 Stratigrafi dan Sedimentologi Formasi Kerek di Sepanjang Lintasan Kalikayen, Ungaran Timur, Provinsi Jawa Tengah, Jurnal Geologi dan Sumberdaya Mineral, vol 22 (4).

Simbolon, J. H., 2019, Geologi dan Studi Fasies Satuan Napal Perselingan Batupasir Karbonat Formasi Kerek Daerah Wonosegoro Dan Sekitarnya Kecamatan Karanggede Kabupaten Boyolali Provinsi Jawa Tengah, IST AKPRIND Yogyakarta

Surjono, S.S dan Amijaya, H., 2017, Sedimentologi, Cetakan Pertama, Gadjah Mada University Press, Yogyakarta

Soetoto, 2018, Geomorfologi, Ombak, Yogyakarta

Tania, D., 2017, Studi Facies dan Lingkungan Pengendapan Batuan Karbonat Formasi Wonosari pada Situs Goa Jepang, Daerah Pesisir Parangtritis Desa Seloharjo, Kecamatan Pundong, Kabupaten Bantul, DIY, Jurnal Teknologi Technoscientia, Vol. 10 (1).

Tania, D., dan Kiswiranti, D., 2020, Variasi Komposisi Dinding Cangkang Fosil Foraminifera Bentonik untuk Penentuan Lingkungan Pengendapan Daerah Sungai Oyo, Desa Beji, Patuk, Gunungkidul DIY, Jurnal Teknologi Technoscience, Vol. 13 (2).

Downloads

Published

31-03-2022

How to Cite

purnamawati, dwi. (2022). LINGKUNGAN PENGENDAPAN SATUAN NAPAL KEREK BERDASARKAN DATA STRATIGRAFI, KARAKTERISTIK LITOLOGI DAN STRUKTUR SEDIMEN DI DAERAH WONOSEGORO DAN SEKITARNYA, KECAMATAN KARANGGEDE, KABUPATEN BOYOLALI PROVINSI JAWA TENGAH. JURNAL TEKNOLOGI TECHNOSCIENTIA, 14(2), 157–167. https://doi.org/10.34151/technoscientia.v14i2.3717