PERANCANGAN SISTEM DETEKSI JENIS KENDARAAN BERMOTOR BERBASIS MIKROKONTROLER (STUDI KASUS: JALUR TRANSJAKARTA)

Authors

  • Amelia Amelia Fakultas Elektro dan Komunikasi – Institut Teknologi Telkom
  • M. Sarwoko Fakultas Elektro dan Komunikasi – Institut Teknologi Telkom
  • Tengku Ahmad Riza Fakultas Elektro dan Komunikasi – Institut Teknologi Telkom

Keywords:

Mikrokontroler, Sensor Ultrasonik, Webcam, Visual basic

Abstract

Dalam penelitian ini, dibangun suatu prototype system deteksi jenis kendaraan bermotor berbasis mikrokontroler dengan studi kasus jalur Transjakarta. Prinsip kerja dari  sistem ini adalah mendeteksi jenis kendaraan antara lain bus Transjakarta, motor, dan mobil kecil. Sistem ini menggunakan webcam, mikrokontroler ATMEGA 8535 dan sensor ultasonik yang berfungsi menangkap respon dari mobil kecil dan motor yang melewati jalur Transjakarta. Aksi yang dilakukan berupa capture gambar secara otomatis oleh webcam yang terhubung dan hasil dari gambar tersebut simpan pada server yang terhubung untuk menyimpan data warning yang terdeteksi menggunakan visual basic.

 

Downloads

Download data is not yet available.

References

Anita, Ayu, Perancangan dan Implementasi Sistem Alokasi Tempat Parkir Berbasis Mikrokontroler ATMega 8535. Institut Teknologi Telkom.Bandung;2011.
Arum, Amelinda, Aplikasi pengawasan dan Pengedalian Kamera Keamanan dengan Telepon Genggam, Institut Teknologi Telkom,Bandung,2011.
M. Ary Herianto ST, M Ary & Adi P, Ir. Wisnu. Pemrograman Bahasa C untuk Mikrokontroler ATMega8535. Andi Yogyakarta. Yogyakarta; 2008.
Tim Penerbit andi. 2004. Pengembangan Sistem Pakar Menggunakan Visual Basic. Yogyakarta: Penerbit Andi.
Wardhana, Lingga, Belajar Sendiri Mikrokontroler AVR Seri ATMega8535 Simulasi, Hardware, dan Aplikasi. ANDI, Yogyakarta, 2006.

Downloads

Published

2013-06-30

How to Cite

Amelia, A., Sarwoko, M., & Ahmad Riza, T. (2013). PERANCANGAN SISTEM DETEKSI JENIS KENDARAAN BERMOTOR BERBASIS MIKROKONTROLER (STUDI KASUS: JALUR TRANSJAKARTA). Jurnal Teknologi, 6(1), 90–97. Retrieved from https://ejournal.akprind.ac.id/index.php/jurtek/article/view/992