DETEKSI E-MAIL PALSU DENGAN MEMPERGUNAKAN HEADER E-MAIL
Keywords:
E-mail Palsu, Filtering E-mail, Keamanan E-mailAbstract
E-mail merupakan media komunikasi untuk mengirim dan menerima pesan. Sebagai salah satu media yang paling sering dipakai untuk bertukar informasi, e-mail sangat rentan terhadap ancaman keamanan. Salah satu ancaman keamanan e-mail adalah dari aspek keaslian e-mail yang diterima. Kebiasaan user yang menerima e-mail adalah langsung membaca dan mempercayai dari mana datangnya e-mail tersebut dan apapun isi e-mail tersebut. Pengiriman e-mail yang dilakukan dengan teknik tertentu, dapat memanipulasi asal e-mail. Penerima e-mail akan mengira bahwa e-mail tersebut berasal dari seseorang yang sebagaimana terdapat pada header from. Hal ini dapat menimbulkan salah paham, sehingga akan merugikan banyak pihak yang sebenarnya tidak melakukannya.
Penelitian ini akan melakukan penelusuran terhadap ciri-ciri dan karakteristik e-mail palsu berdasarkan informasi yang terdapat pada header e-mail. Setelah e-mail palsu ini diidentifikasi, maka e-mail ini akan mendapat perlakuan khusus seperti ditandai atau bahkan langsung dihapus.
Identifikasi dilakukan dengan menguraikan header e-mail yang berisi semua informasi mengenai e-mail yang dikirimkan selanjutnya divalidasi dengan berbagai kriteria e-mail palsu yang sudah ditentukan diatas.
Downloads
References
Bakken, S., S., Aulbach, A., etc., 1997-2001, “PHP Manual”, PHP Documentation Group.
Chalanset, N., Cahagne, O., 2000, “NOCC Web Mail”, http://sourceforge.net/projects/nocc
Crocker, David H., August 1982, "Standard For The Format Of Arpa Internet Text Messages", RFC 822.
Eaves,S., and Martin,G., October 14, 1999, “Electronic Mail”, http://www.whatis.com
Freed, N., Borenstein, N., November 1996, "Multipurpose Internet Mail Extensions (MIME) Part One : Format of Internet Message Bodies", RFC 2045.
Palme, J., July 2002, “Common Internet Message Header Fields”, Stockholm University.
Raharjo, B. 2005, ”Keamanan Sistem Informasi Berbasis Internet Versi. 5.3.”, PT Insan Indonesia - Bandung & PT INDOCISC – Jakarta
Resnick, P., April 2001, “Internet Messages Format”, RFC 2822, QUALCOMM Incorporated.
Vreuls, J., February 2, 2002, “eCorrei A webbased E-mail solution”, http://ecorrei.sourceforge.net/
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Jurnal Teknologi provides immediate open access to its content in order of making research freely available to the public to support a global exchange of knowledge. All articles published in this journal are free for everyone to read and download, under licence CC BY SA.
Benefits of open access for the author, include:
- Free access for all users worldwide.
- Authors retain copyright to their work.
- Increased visibility and readership.
- No spatial constraints.