UJI BEDA PELANGGARAN TRAFFIC LIGHT BERDASARKAN JENIS PELANGGARAN LALU LINTAS

Authors

  • Ridayati Ridayati Dosen Matematika Pada Jurusan Teknik Sipil STTNAS

Keywords:

pelanggaran, lalu lintas, uji beda

Abstract

Banyaknya pelanggaran lalu lintas menjadi penyebab utama terjadinya kemacetan dan kecelakaan di beberapa lokasi di wilayah kota Klaten, salah satunya di perempatan Bendogantungan Klaten Selatan. Tujuan dari tulisan ini adalah untuk mengetahui beda pelanggaran lalu lintas berdasarkan jenis pelanggarannya menggunakan uji independen t  test.Hasil analisis menggunakan SPSS 15 menyatakan bahwa terdapat perbedaan yang signifikan antara pelanggaran lalu lintas arah lurus dan belok kanan di jalan jogja solo arah barat.

 

 

Downloads

Download data is not yet available.

References

AASHTO, 2001, A Policy on Geometric Design of Highways and Streets, fourth Edition, Washington D.C
Abubakar, 1995, Rekayasa dan Manajemen Lalu Lintas, Direktorat Jenderal Perhubungan Darat, Departemen Perhubungan, Jakarta
Adami C, 2001, Pelajaran Hukum Pidana Bagian 1, PT. Raja Grafindo Persada, Jakarta.
Ghozali, I, 2006, Aplikai Analisis Multivarite dengan SPSS, Cetakan Keempat, Badan Penerbit Universitas Diponegoro, Semarang.
Malkhamah S, 2003,Dasar – dasar Road Safety Audit, Magister Sistem dan Teknik Transportasi, Fakultas Teknik UGM, Yogyakarta.
Oglesby, Clarkson H., dan Hicks, R. Gary, 1982, Highway Engineering, Fourth Edition. John Wiley & Sons. New York,Terjemahan Purwo Setianto, 1996Teknik Jalan Raya. Edisi 4. Erlangga. Jakarta.
Soekanto, Soerjono, 1990, Polisi dan Lalu Lintas. Bandung, Mandar Maju.
Subiyakto, H, 1994, Statistika 2, Gunadarma,Jakarta.
Wahid S, 2002, Statistik Non Parametrik Disertai Contoh Pemecahan dengan SPSS, ANDI, Yogyakarta
Wells, G. R. 1993. Rekayasa lalu-lintas, Bhratara, Jakarta

Downloads

Published

2016-12-30

How to Cite

Ridayati, R. (2016). UJI BEDA PELANGGARAN TRAFFIC LIGHT BERDASARKAN JENIS PELANGGARAN LALU LINTAS. Jurnal Teknologi, 9(2), 156–164. Retrieved from https://ejournal.akprind.ac.id/index.php/jurtek/article/view/1155