Journals

  • JURNAL TEKNOLOGI TECHNOSCIENTIA

    JURNAL TEKNOLOGI TECHNOSCIENTIA dengan ISSN: 1979-8415 dan E-ISSN: 2714-8025 diterbitkan oleh Lembaga Penelitian & Pengabdian kepada Masyarakat (LPPM), Universitas AKPRIND Indonesia Yogyakarta sebagai wahana publikasi karya ilmiah/penelitian di bidang teknologi atau rekayasa meliputi bidang teknik kimia, teknik industri, teknik mesin, teknik elektro, teknik informatika, teknik geologi, dan teknik lingkungan, terbit dua kali setahun pada setiap bulan Februari dan Agustus dan mulai tahun 2022 terbit pada bulan Maret dan September.


    JURNAL TEKNOLOGI TECHNOSCIENTIA terakreditasi SINTA 5 sejak Vol. 15 No. 1 Edisi Februari 2022 hingga Vol. 19 No. 2 Edisi Agustus 2026 berdasarkan SK DIRJENDIKTI-RISTEK No.: 79/E/KPT/2023 tentang Peringkat Akreditasi Jurnal Ilmiah Periode I Tahun 2020 tanggal: 1 April 2023.

  • DHARMA BAKTI

    Dharma Bakti adalah jurnal sebagai media publikasi hasil kegiatan pengabdian kepada masyarakat yang dilakukan oleh para akademisi. Dharma Bakti memiliki e-ISSN 2614-2929 dan p-ISSN 2723-4878 yang terbit dua kali dalam setahun yaitu pada bulan April dan Oktober.

  • JNANADHARMA

    JURNAL JNANADHARMA  merupakan sarana publikasi hasil karya ilmiah pengabdian pada masyarakat pada bidang Sains dan Teknologi. Jurnal Jnanadharma  diterbitan oleh Universitas AKPRIND Indonesia,  terbit dua kali dalam setahun pada bulan Januari dan Juli

  • Jurnal Teknologi

    Jurnal Teknologi (e-ISSN: 2338-6711), diterbitkan Fakultas Teknik, Universitas AKPRIND Indonesia sebagai media publikasi karya ilmiah/penelitian dalam bidang teknologi. Jurnal Teknologi terbit 2 (dua) kali dalam setahun pada bulan Juni dan Desember

  • Jurnal Inovasi Proses

    Jurnal Inovasi Proses merupakan Jurnal Nasional Program Studi Teknik Kimia Universitas AKPRIND Indonesia yang menyajikan informasi tentang hasil penelitian dan pengabdian yang berkaitan dengan teknik kimia.


    Penerbitan Jurnal Inovasi Proses dilaksakan  setiap bulan Maret dan November dengan e-ISSN : 2338-6452 oleh Program Studi Teknik Kimia, Fakultas Teknik, Universitas AKPRIND Indonesia

  • Jurnal Rekavasi

    Jurnal Rekavasi diterbitkan oleh Prodi Teknik Industri, Universitas AKPRIND Indonesia dengan ISSN 2338-7750. Terbit setiap bulan Mei dan Desember. Redaksi menerima tulisan ilmiah hasil penelitian maupun kajian literatur yang berkaitan dengan bidang teknik industri.

  • Jurnal Jarkom

    JURNAL JARKOM  (ISSN:2338-6312) terbitan Program Studi, Fakultas Sains dan Teknologi Informasi, Universitas AKPRIND Indonesia,  menerima naskah karya ilmiah/penelitian  di bidang Informatika, meliputi: jaringan, computer security, kriptografi, Internet of Things dan bidang lain yang terkait bidang ilmu informatika. Jurnal JARKOM terbit dua kali setahun pada bulan Juni dan Desember

  • Jurnal SCRIPT

    JURNAL SCRIPT terbitan Jurusan  Informatika Institut Sains & Teknologi AKPRIND  Yogyakarta menerima naskah karya ilmiah/penelitian mahasiswa di bidang Informatika, meliputi: multimedia & sistem cerdas, pemrograman, sistem informasi, rekayasa perangkat lunak, analisis sistem dan bidang lain yang terkait bidang ilmu informatika.

  • Jurnal Statistika Industri dan Komputasi

    Jurnal Statistika Industri dan Komputasi (STATIKOM) merupakan jurnal nasional yang dikelola oleh Program Studi Statistika, Universitas AKPRIND Indonesia dengan E-ISSN 2527-9378. Jurnal ini terbit 2 kali setahun (setiap bulan Juli dan Januari). Ruang lingkup (topik) jurnal meliputi bidang Matematika, Statistika, serta Statistika Industri dan komputasi (Statistika Matematika, Matematika, Ekonometrika, Statistika Komputasi, Matematika Keuangan, Statistika Spasial, Aktuaria, Demografi, Fuzzy, Pemodelan Matematika, Statistika Nonparametrik, Multivariate, Teori Statistika, Riset Operasi, Optimasi, Time Series, Analisis Survival, Manajemen Resiko, dan bidang lain yang terkait.

  • Jurnal Elektrikal

    Jurnal Elektrikal adalah jurnal nasional yang menyajikan sumber informasi ilmiah bagi para Mahasiswa, Peneliti, Lembaga Penelitian, Lembaga Pemerintah, dan ondustri dalam bidang Teknik Elektro. Jurnal ini menerbitkan makalah hasil penelitian pada bidang elektro secara umumnya dan secara spesifik diantaranya Instrumentasi Elektronis, Otomasi dan Kendali, Embedded System, Mekatronika, Robotika, Telekomunikasi, Tenaga Listrik, Energi Baru Terbarukan serta topik lain yang terkait.


    Frekuensi penerbitan 2 periode per tahun yaitu pada bulan Juni dan Desember. Penerbit jurnal ini adalah Jurusan Teknik Elektro - Fakultas Teknologi Industri - Institut Sains & Teknologi AKPRIND Yogyakarta. Proses review naskah yang diajukan pada jurnal ini bersifat penilaian sejawat/peer-reviewed. Penyajian naskah harus mengikuti aturan yang ditetapkan oleh penerbit jurnal ini dan dapat disajikan dalam bahasa Indonesia maupun Inggris.

  • Jurnal Teknik Mesin

    Jurnal Teknik Mesin is a national journal published by the Department of Mechanical Engineering, Faculty of Industrial Technology, Institut Sains & Teknologi AKPRIND Yogyakarta. This journal not only accommodates lecturers and students to publish the results of their research, but also other parties such as researchers, research institutions, government institutions and industry in the field of mechanical engineering.


    Covering the scope of mechanical engineering such as Energy, Manufacturing, Material and Renewable Energy Conversion, trying to spread the knowledge of the scope within the frequency of 2 volume per year, June and December. The review process of the manuscript is peer-reviewed. The manuscript must follow author guideline of this journal, the journal in Indonesian or English.

  • Jurnal Teknomineral

    Jurnal Teknomineral merupakan wahana publikasi ilmiah Program Studi Teknik Geologi Universitas AKPRIND Indonesia sebagai media penyebarluasan hasil penelitian bagi para peneliti kebumian yang ingin mempublikasikan hasil penelitianya dengan ruang lingkup geologi, sumberdaya energi dan mineral, geofisika, pertambangan, geoheritage, geowisata, managemen kebencanaan dan lingkungan. Jurnal Teknomineral terbit 2 (dua) kali dalam satu tahun yaitu pada bulan April dan Oktober.

  • JURNAL ENVIRONMENTAL TECHNOLOGY

    JURNAL ENVITECH diterbitkan oleh Jurusan Teknik Industri IST AKPRIND Yogyakarta. Terbit setiap bulan Mei dan Desember. Redaksi menerima tulisan ilmiah hasil penelitian maupun kajian literatur yang berkaitan dengan bidang teknik lingkungan.

  • PROSIDING SNAST

     


    Seminar Nasional Aplikasi Sains & Teknologi (SNAST) 2024


    SNAST merupakan agenda rutin Universitas AKPRIND Indonesia, diselenggarakan setiap dua tahun sekali. SNAST merupakan wadah bagi para dosen, peneliti, mahasiswa, dan masyarakat umum untuk mempubilkasikan karya penelitian yang telah dilakukan. SNAST 2024 kali ini merupakan kegiatan seminar yang ke-9, Pada tahun 2024 ini SNAST mengangkat tema "Peran Perguruan Tinggi dalam Pengembangan Ekonomi dan Teknologi Hijau di Era Society 5.0"


    Pelaksanaan pada 23 November 2024 online via Zoom


    Topik Makalah


    1. Energi, Energi Terbarukan, dan Kebijakan Energi
    2. Teknik Geologi, Pertambangan dan Geofisika
    3. Teknik Mesin dan Teknik Industri
    4. Teknik Kimia dan Teknik Lingkungan
    5. Teknologi Informasi dan Komunikasi
    6. Statistika dan Data Science
    7. Teknik Elektro dan Elektronika
    8. Ekonomi, Manajemen, dan Bisnis